BELAJAR DARI FINLANDIA

Mengapa Finlandia..? Karena Finlandia memiliki sistem terbaik pendidikan di dunia. Penelitian dari : Organization for Economic Coorperation & Development ( OECD ) dan
Program International for Student Assesment ( PISA ) Menempatkan Finlandia sebagai predikat terbaik pendidikan di dunia. Ternyata hasil riset Dewan Pendidikannya adalah Kualitas Guru.

Ada dua fakultas Favorit di Finlandia yaitu : Fakultas Pendidikan dan Fakultas kedokteran dengan alasan kedua fakultas ini sama- sama bertugas menyalamatkan nyawa manusia.

Lima kata Kunci Keberhasilan Finlandia adalah : yang di singkat menjadi 5 K

1. Kesejahteraan
2. Kebahagiaan
3. Kesehatan
4. Karakter
5. Kualitas

Kegembiraan anak adalah sumber kualitas SDM ( learning most efective when it’s fun)
“Jadilah Guru Terbaik karena itu akan mengantarkanmu menuju surga”

Writed by : H.Ferdinal Lafendry,M.A
Dosen Comunication and skill STAI Binamadani
baca selengkap nya : DOWNLOAD DISINI

Written by 

STAI Binamadani merupakan Perwujudan dari cita cita pendiri untuk memperjuangkan kesejahteraan kehidupan umat melalui perguruan tinggi yang dengan sengaja mentransfer ilmu ilmu agama, sosial, humaniora, dan eksakta.